',',','-_Page_-',',','

Hobby

Just For Fun

Elektronika bukan hanya pekerjaan tetapi panggilan jiwa,,(hahaha) ada rasa kepuasan tersendiri jika kita memecahkan suatu permasalahan pada kinerja elektronik walau kita tidak mendapan upah tetapi ada rasa yang lebih dari sekedar materi.. mungkin itu yang disebut hobby..

Bagaikan seorang teman saya yang memiliki kesukaan memancing, setiap minggu dia pergi memancing tentu dia harus mengeluarkan budget yang tidak sedikit untuk pergi memancing, walaupun hasilnya belum tentu dia mendapatkan ikan yang senilai dengan budget yang ia keluarkan, tetapi yang namanya hobby dapat atau tidak dapat ikan, minggu depannya ia kembali memancing..

ya susah sih kalo emang udah jadi hobby gak ada yang bisa menahan nya.. so.. carilah hobby mu yang bermanfaat bagi diri sendiri dan orang lain..

Salam...!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Monggo Keripik nya..

Featured Post

Membuat interface eMMC sendiri, dengan AU6438BS

AU6438BS  adalah Usb host Controller dan suport untuk eNand, emcp dan emmc, Ic controller tersebut banyak di gunakan pada usb flashdisk, ...

Powered By Blogger